Selamat Datang,

Blog ini berisi segala wacana yang berhubungan dengan bahasa dan sastra Indonesia. Di antaranya tentang wacana bahasa dan sastra Indonesia, bahan ajar, pusi, cerpen, penelitian, lomba menulis / mengarang, hingga tes kebahasaan.
Saya berharap ada kritik dan saran Anda yang dapat menyempurnakan blog ini.

Bagi adik-adik, silakan membaca atau mengkopi isi blog ini untuk keperluan tugas atau lainnya. Sesuai dengan etika ilmiah, silahkan kutip sumbernya yaitu dari blog ini.

Terima kasih atas kunjungan Anda.

Blogmaster



Puisi

Model Membaca Puisi Terbaik

03 Februari 2010

Lomba Cerpen KFC

Kategori

* Usia 10 - 13 Tahun.
* Usia 14 - 18 Tahun.
* Usia 19 - 22 Tahun.

Tema & Isi Karya

* Tema: AKU PEDULI.
* Isi Karya: Berkaitan dengan KFC, baik produk, tempat, dan lain sebagainya.

Syarat & Ketentuan

* Berlaku sesuai ketegori usia diatas.
* Beli KFC Kombo Hit List, lalu gunakan STRUK pembeliannya sebagai Nomor Pendaftaran (1 struk berlaku untuk 1 karya).
* Hasil karya harus orisinal, belum pernah diperlombakan sebelumnya dan belum pernah dipublikasi di media manapun seta belum pernah menang.
* Isi karya tidak mengandung unsur SARA dan pornografi.
* Hasil karya berbentuk format MS.Word atau PDF, Isi karya: 6 Halaman Follio, Jenis Huruf: Verdana, Ukuran Font: 10pt dengan 1,5 spasi .
* Tiap Peserta boleh mengirimkan lebih dari 1 karya (maksimal 5 karya).

Cara Meng-upload Materi Karya:

* Buka website www.virtualxbook.com.
* Klik icon Pena Cerdas KFC.
* Isi format pendaftaran (Nomor Struk Pembelian KFC Kombo Hit List, Nama Peserta, Asal Sekolah, Tempat & Tanggal Lahir, No.Tlp, Alamat Email, & No.Kartu Identitas/Kartu Pelajar yang masih berlaku, serta Foto Diri dalam format JPEG).
* Setelah pendaftaran selesai, upload karya (klik icon Upload Karya). Setelah verifikasi pendaftaran, karya dapat dibaca dan di-vote.
* Karya yang telah didaftarkan tidak dapat dikembalikan.
* Materi karya diupload mulai 15 Januari 2010 s/d 20 Maret 2010.

Penilaian Pemenang

* Seluruh karya yang masuk ke www.virtualxbook.com akan dibaca dan divote oleh masyarakat umum untuk menentukan 21 Finalis dan juara favorit.
* Voting dimulai 15 Januari 2010 s/d 20 April 2010.
* Selanjutnya ke-21 Finalis ini akan dinilai kembali oleh para juri pada saat final di KFC Kemang pada akhir akhir April 2010. Khusus untuk pemenang favorit mutlak dipilih oleh masyarakat melalui website.
* Penentuan pemenang berlaku mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
* Hasil Karya sepenuhnya menjadi milik PT. Fastfood Indonesia, Tbk.

Cara Mengikuti Vote

* Login ke www.virtualxbook.com (Gratis) ~ Klik Pena Cerdas KFC ~ Baca Karya Peserta ~ Vote & Beri Komentar (1 email = 5 vote/hari, Bebas).

Menangkan Hadiah Jutaan Rupiah, Laptop, HP Keren, Jutaan Voucher & Merchandise KFC, serta 10 HP untuk Komentar Terbaik.

Source : http://www.virtualxbook.com/penacerdas#termsConditions

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Masukan dan Komentar Anda

Cara Cepat Mencari Blog Ini>>>>>>>>>>> Ketikkan Wacana Bahasa pada Google